Sabtu, 14 Juli 2012

AlFatihah ayat 1

0 komentar
A'uudzu Billaahi minasy syaithaan nirrajiim

  • Dengan Menyebut Asma Allaah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang,,
  • Dari ayat ini kita bisa belajar untuk mengawali segala sesuatu harus menyebut Asma Allaah supaya kita dikasihi dan disayangi olehNYA
  • Supaya kita dikasihi sama Allaah, kasihilah orang yang ada di sekitar kita,, berbagi dengan orang yang tak punya,,
  • Jangan ingin diberi tapi inginlah untuk memberi,, begitulah almarhum ayahanda mengajarkan kpd kami,,
  • Setiap yang dikasihi belum tentu disayangi, tapi setiap yang disayangi sudah pasti dikasihi, karena itu sahabat jadilah org yg disayangi Allaah,,
  • Allaah senang dan sayang kepada orang yang mengerjakan wajib diikuti dengan sunnah,, jadi jagalah yang wajib dan perbanyak yang sunnah,,
  • Sayang itu menjaga dan melindungi,, seperti perintah Allaah untuk membersihkan diri dari berbgai macam penyakit hati yang mengotori dan menghalangi Nur Ilahi,,
  • Bukan namanya sayang jika merusak dan mengotori kehormatan perempuan seperti yang saat ini banyak terjadi

Leave a Reply